Destinasi Wisata Korea Selatan Paling Populer

Korea Selatan, 5 tahun belakangan ini sangat booming di negara kita bahkan di dunia. Ketenaran negara ini dikarenakan drama korea, K Pop, Boy Band dan Girl Band-nya. Selain itu. Korea Selatan juga terkenal sebagai negara maju yang memiliki pertumbuhan ekonomi yang sangat pesat.Korea Selatan juga memiliki keindahan alam yang sangat menawan. Selain itu, juga terdapat banyak sekali bangunan bersejarah peninggalan masa lalu bangsa ini. Korea merupakan salah satu negara tertua di dunia yang memiliki sejarah kerajaan panjang. Dan kini, bangunan-bangunan itu menjadi tempat wisata di Korea Selatan yang menarik untuk kita kunjungi.

Berikut ini 5 tempat wisata di Korea Selatan yang bisa anda kunjungi, selamat menikmati liburan seru bersama orang-oran tercinta:

1. Pulau Jeju ( Jeju Island )


Bagi pecinta drama Korea, nama Pulau Jeju pasti tidak asing lagi bukan? Pulau Jeju memang sangat indah sekali, pulau ini sering dijadikan sebagai tempat syuting film. Ada banyak sekali tempat wisata di Pulau Jeju Korea Selatan yang menarik untuk kita kunjungi.


Kalau anda ke Korsel, jangan sampai tidak mengunjungi pula ini, pulau ini kalau di Indonesia ibarat Bali-nya lah. Untuk dapat menikmati objek wisata di Pulau Jeju, anda bisa menyewa mobil. Jalan terbaik untuk mengemudi mungkin Route 12, yang lingkar di sekitar pulau. Route 12 menyediakan akses ke jalan pesisir sepanjang jalan, sehingga wisatawan dapat menikmati perjalanan fantastis sepanjang pantai dengan pemandangan laut zamrud berwarna dan melonjak camar.

2. Uleung Island Seaside Road


Tempat wisata di Korea Selatan yang pertama dari kami adalah Uleung Island yang sering disebut sebagai “Pulau Misterius”.Bagi masyarakat Korsel, pulau ini menjadi objek wisata favoritnya karena keindahan alam yang masih alami, terjaga, dipenuhi dengan formasi bebatuan besar, tebing-tebing pantai yang kokoh, dan beragam air terjun yang membentuk pemandangan indah yang ditonjolkan pulau ini.


Pulau ini terbuat dari serangkaian letusan gunung berapi. Puncak tertinggi di sini adalah Puncak Seonginbong, dari sini Anda bisa menikmati pemandangan desa-desa yang terletak di tepi pantai. Anda juga bisa menikmati pemandangan dengan berlayar di sekitar Kepulauan Gwaneumdo, Ulleungdo, Elephant Rock, Samseonan, dan Lion Rock.

3. Pulau Nami


Nami Island adalah tempat wisata di Korea Selatan yang terakhir dari kami. Pulau ini terkenal karena keindahan alamnya yang sangat menawan, terutama jalur pohon yang indah. Pulau Nami dibentuk sebagai hasil dari pembangunan Dam Cheongpyeong. Pulau Ini berbentuk setengah bulan dengan luas (462,809㎡) , dan di atasnya ada makam Jenderal Nami, yang memimpin kemenangan besar melawan pemberontak di tahun ke-13 raja-7 dari Dinasti Joseon, Raja Sejo (pemerintahan 1455 ~ 1468 ).

Namiseom Island 63 km jauhnya dari Seoul ke arah Chuncheon, dan terkenal untuk pohon berjajar jalan yang indah. Pulau ini 30 menit dari Chuncheon dan satu jam dari pinggiran kota Seoul.



4. Pulau Udo

Selain Pulau jeju, Pulau Udo juga merupakan destinasi wisata di Korsel yang cukup populer, untuk mencapai pulau ini bisa ditempuh selama 15 menit dari Pulau Jeju dengan menggunakan kapal feri. Terletak di timur Pulau Jeju, Udo merupakan pulau yang cocok untuk wisata semua kalangan. Tempat wisata di Korea Selatan ini terkenal dengan tanahnya yang subur, pemandangan ikan, dan warisan juga lokalnya (penyelam wanita, dinding dari batu, dan kuburan batu).






Di sini tersedia beragam jenis pariwisata yang bisa Anda nikmati seperti misalnya jalur sepeda, kapal selam, kapal pesiar, tempat pemancingan, dan lain-lain. Tempat tertinggi di sini adalah mercusuar yang dikelilingi oleh taman luas. Dari sini, Anda bisa menikmati pemadangan pulau yang luar biasa indah.


5. Boseong Green Tea Field

Korea Selatan juga merupakan negara penghasil teh terbaik. Kebun teh ini sangat indah dan tertata dengan baik. Boseong Green Tea Field menjadi salah satu tujuan wisata alam di Korea Selatan yang dapat memikat setiap orang yang datang kesini.



Bagaimana menurut kalian ? indah bukan ? , ini paling di recomend la klo mau wisata ke korea ^^ , mau beli ticket ke korea ? , ayok kunjunggi web kami di AMWTOUR

Komentar