Indonesia
negara kepulauan yang memiliki anekaragam budaya dan suku. Hampir 70%
negara Indonesia adalah perairan, yang membuat tempat wisata pantai yang
ada di Indonesia semakin terkenal di mata dunia, ada beberapa daerah
yang memiliki keindahan pantai yang sangat luar biasa indah,
pantai-pantai ini membuat sektor pariwisata Indonesia semakin meningkat
dan mampu membangkitkan perekonomian Indonesia dari sektor wisata,
banyak wisatawan lokal belum tahu tentang pantai-pantai yang ada di
Indonesia yang mampu menarik wisatawan Dunia. Berikut ini adalah beberapa pantai yang sangat indah di Indonesia, dan ada juga pantai terindah di mata dunia.
Pulau derawan merupakan pantai yang memiliki ke indahan bawah laut yang sangat luar biasa indah dan merupakan rumah habitat manta di pantai ini dengann keindahan pantai yang sangat luar biasa, dalam daftar CNN world’s 100 Best Beaches In The World pulau derawan dalam urutan Ke-63 membuat pantai ini terkenal di dunia, di pantai ini anda bisa berenang bersama ikan pari,manta, penyu dan lain-lain dengan air yang jernih membuat anda sangat takjub dan betah di pantai ini, letaknya di kabupaten Berau Kalimantan Timur.
Pantai Pink adalah salah satu pantai yang unik dan menarik pantai ini memiliki pasir yang berwarna merah muda. Terletak di kawasan Taman Nasional Komodo dan menjadi daya tarik wisatawan mancanegara yang ingin melihat makhluk raksasa yaitu komodo, dengan suasana seperti ini banyak sekali wisatawan yang datang ke pantai Pink, selain itu pantai Pink menyimpan keindahan bawah laut yang luar biasa indah beragam jenis ikan, ratusan jenis batu karang, dan beragam jenis biota laut lainya.
Terletak di Gorontalo, Sulawesi Utara, pantai ini terkenal dengan habitat lautnya yang indah dan ada beberapa pulau kecil yang belum terjamah. Pantai ini menjadi tempat favorit bersantai dengan cara berjemur sebab pantai ini berada di jalur Khatulistiwa, pantai ini sebagian besar adalah tempat penyelaman dengan keindahan bawah laut yang masih alami dan terumbu karang yang sempurna, yang tidak bisa ketinggalan dengan fresh seafood nya yang tersedia di restoran terdekat Tomini bay.
Pulau ini termasuk pulau terkaya di Indonesia pulau penghasil timah, tanah liat putih, batu granit dan lain sebagainya, selain itu sejak di buatnya film Laskar Pelangi Pulau ini terkenal dengan pulau Laskar Pelangi yang mempesona, meski tidak terkenal seperti Pulau Bali Pulau Belitung menjadi daya tarik tersendiri dengan keindahan pantai yang belum terlalu banyak campur tangan orang.
Merupakan pulau kecil yang di kelilingi oleh lautan yang memiliki ke indahan alam yang mempesona. Pulau Gili mempunyai pemandangan yang sangat bagus dengan air yang jernih dan biota laut yang indah, selain itu kualitas udara yang sangat sejuk dan bersih sebab di pulau gili tidak ada kendaraan bermotor, sangat cocok untuk liburan anda yang bisa melepas lelah pada diri anda, terletak di Pulau Lombok.
Pantai Sawarna merupakan pantai yang indah di Banten memiliki pemandangan yang sangat luar biasa indah. Dan menyuguhkan alam yang mempesona pantai ini memiliki pasir yang kontras dengan laut dan langit, dan tak hanya itu pantai Sawarna sebagi tujuan surfing dari berbagi negara, ombak yang sangat bagus untuk melakukan olah raga yang satu ini, dan juga anda bisa menikmati keindahan sunset dan sunrice di pantai Sawarna ini dan mengabadikan momen anda.
Tanjung Bira terletak di Kecamtan Bonto Bahari, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan. Sekitar 200 KM dari kota makassar ke Bulukumba dan dapat di tempuh dengan trasportasi umum kurang lebih memakan waktu 5 jam, pantai ini sudah tidak di ragukan lagi bagi para wisatawan pasir yang putih dan halus membuat pengunjung senang dan nyaman, ada beberapa aktifitas yang anda bisa nikmati di pantai ini seperti berenag, menyelam, snorkling, atau hanya sekedar berjemur menikmati keindahan alam yang ada di pantai ini.
Dan itulah pantai yang terkenal hingga dunia yang di miliki Indonesia, sebenarnya masih banyak pantai dan pulau terkenal, tapi dari 10 pantai cukup mewakili keindahan yang ada di Indonesia. Bagaimana tertarik berlibur ke salah satu tempat ini? Ayok book tiket pesawat dan hotel sekarang juga melalui AMWTOUR.
1. Pantai Derawan
Pulau derawan merupakan pantai yang memiliki ke indahan bawah laut yang sangat luar biasa indah dan merupakan rumah habitat manta di pantai ini dengann keindahan pantai yang sangat luar biasa, dalam daftar CNN world’s 100 Best Beaches In The World pulau derawan dalam urutan Ke-63 membuat pantai ini terkenal di dunia, di pantai ini anda bisa berenang bersama ikan pari,manta, penyu dan lain-lain dengan air yang jernih membuat anda sangat takjub dan betah di pantai ini, letaknya di kabupaten Berau Kalimantan Timur.
2. Pantai Pink
Pantai Pink adalah salah satu pantai yang unik dan menarik pantai ini memiliki pasir yang berwarna merah muda. Terletak di kawasan Taman Nasional Komodo dan menjadi daya tarik wisatawan mancanegara yang ingin melihat makhluk raksasa yaitu komodo, dengan suasana seperti ini banyak sekali wisatawan yang datang ke pantai Pink, selain itu pantai Pink menyimpan keindahan bawah laut yang luar biasa indah beragam jenis ikan, ratusan jenis batu karang, dan beragam jenis biota laut lainya.
3. Pantai Nihiwatu
Pantai Nihiwatu merupakan salah satu pantai yang memiliki air super jernih di Indonesia. Pantai ini termasuk kedalam daftar CNN world’s 100 Best Beaches In The World dan memiliki urutan ke-17, beberapa aktifitas yang bisa anda nikmati seperti selancar,diving, menikmati sunset yang ada di pantai Nihiwatu, pantai Nihiwatu dikelola oleh sebuah Resort Internasional bernama Resort Nihiwatu, tidak semua orang dapat masuk bebas ke pantai ini sebab dengan penjagaan ketat yang di lakukan Pihak pengelola, pantai Nihiwatu terletak di Sumba Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT).4. Pantai Canggu
Pantai Canggu merupakan pantai yang indah dan eksotis yang ada di Pulau Dewata Bali, pantai satu ini selalu diburu oleh fotografer profesional atau amatir pemandangan yang indah, dan mempesona lah yang membuat pantai ini sangat di buru wisatawan, dan termasuk dalam daftar CNN world’s 100 Best Beaches In The World pada urutan ke-36 pantai ini terletak di desa Canggung, kecamatan Kuta utara, kabupaten Badung, Bali.5. Tomini Bay
Terletak di Gorontalo, Sulawesi Utara, pantai ini terkenal dengan habitat lautnya yang indah dan ada beberapa pulau kecil yang belum terjamah. Pantai ini menjadi tempat favorit bersantai dengan cara berjemur sebab pantai ini berada di jalur Khatulistiwa, pantai ini sebagian besar adalah tempat penyelaman dengan keindahan bawah laut yang masih alami dan terumbu karang yang sempurna, yang tidak bisa ketinggalan dengan fresh seafood nya yang tersedia di restoran terdekat Tomini bay.
6. Pulau Belitung
Pulau ini termasuk pulau terkaya di Indonesia pulau penghasil timah, tanah liat putih, batu granit dan lain sebagainya, selain itu sejak di buatnya film Laskar Pelangi Pulau ini terkenal dengan pulau Laskar Pelangi yang mempesona, meski tidak terkenal seperti Pulau Bali Pulau Belitung menjadi daya tarik tersendiri dengan keindahan pantai yang belum terlalu banyak campur tangan orang.
7. Gili Trawangan
Merupakan pulau kecil yang di kelilingi oleh lautan yang memiliki ke indahan alam yang mempesona. Pulau Gili mempunyai pemandangan yang sangat bagus dengan air yang jernih dan biota laut yang indah, selain itu kualitas udara yang sangat sejuk dan bersih sebab di pulau gili tidak ada kendaraan bermotor, sangat cocok untuk liburan anda yang bisa melepas lelah pada diri anda, terletak di Pulau Lombok.
8. Raja Ampat
Kepulauan yang memiliki temapat yang sangat berpotensi sebagai objek wisata. Perairan Raja Ampat merupakan tujuan favorit dunia untuk melakukan diving, bahkan tempat ini salah satu terbaik dari 10 negara yang ada di dunia, dan mungkin nomor satu kelengkapan biota laut pada saat ini, ada beberapa kawasan terumbu karang dengan prsentase penutupan karang hidup sekitar 90%, sungguh indah alam yang di miliki Raja Ampat ini9. Pantai Sawarna
Pantai Sawarna merupakan pantai yang indah di Banten memiliki pemandangan yang sangat luar biasa indah. Dan menyuguhkan alam yang mempesona pantai ini memiliki pasir yang kontras dengan laut dan langit, dan tak hanya itu pantai Sawarna sebagi tujuan surfing dari berbagi negara, ombak yang sangat bagus untuk melakukan olah raga yang satu ini, dan juga anda bisa menikmati keindahan sunset dan sunrice di pantai Sawarna ini dan mengabadikan momen anda.
10. Tanjung Bira
Tanjung Bira terletak di Kecamtan Bonto Bahari, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan. Sekitar 200 KM dari kota makassar ke Bulukumba dan dapat di tempuh dengan trasportasi umum kurang lebih memakan waktu 5 jam, pantai ini sudah tidak di ragukan lagi bagi para wisatawan pasir yang putih dan halus membuat pengunjung senang dan nyaman, ada beberapa aktifitas yang anda bisa nikmati di pantai ini seperti berenag, menyelam, snorkling, atau hanya sekedar berjemur menikmati keindahan alam yang ada di pantai ini.
Dan itulah pantai yang terkenal hingga dunia yang di miliki Indonesia, sebenarnya masih banyak pantai dan pulau terkenal, tapi dari 10 pantai cukup mewakili keindahan yang ada di Indonesia. Bagaimana tertarik berlibur ke salah satu tempat ini? Ayok book tiket pesawat dan hotel sekarang juga melalui AMWTOUR.
Komentar
Posting Komentar